Senin, 12 November 2012

Getar Dawai
Alunan nada mengiringi getar irama...
Terenyuhkan gontai jiwa bersamanya....
Terselip damai berhembus menembus batas...
Angan dan bayang beriringan....

Terhempas rasa yang tak berucap...
Dan terelakan.....
Dimensi ruang dan waktu tlah usai..
Senar dawai tak kan bergetar lagi...
Frekuensi dan hambatan seakan mengisolasi ....
Fasa delta mengoyak kalbu....

Cukup....
Usai tlah usai..
Sudah..
Sudahlah sudah....


by Pujangga : 

Innal Van Java

0 komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Phone :

+62 812 9688 6285

Address :

Cilacap, Gunung Simping
Center Java

Email :

innal.djava@gmail.com